Saya akan memberikan Tanggapan dan Komentar tentang salah satu situs yang bisa dibilang sub divisi dari situs Gunadarma.ac.id yaitu Studentsite. Dan berikut tanggapan dari saya tentang Studentsite : Tanggapan dari saya Studentsite sangatlah penting dan sangat berguna bagi para mahasiswa untuk berkoneksi dengan dosen softskill dan mendapatkan berbagai informasi baik jadwal kuliah, nilai, dan berbagai kondisi lain. Desain Studentsite sangatlah bagus dengan berbagai koneksi ke situs universitas Gunadarma lain yang juga memiliki link yang saling berhubungan satu sama lain. Dan berikut Komentar saya tentang Studentsite : Saya rasa untuk kedepannya akan lebih baik jika di halam depan situs gunadarma di adakan kolom chat, pada Studentsite. Hal ini untuk mempermudah mahasiswa untuk saling berinteraksi baik dengan dosen, dan mahasiswa/i lain. Tidak ada salahnya jika di adakan kolom chat, karena pada dasarnya jarang ad...